Data ADP Meleset, Lapangan Kerja AS Justru Turun 32 Ribu!
Laporan ADP menunjukkan tingkat lapangan kerja swasta turun pada bulan September; para ekonom memperkirakan kenaikan. Tingkat lapangan kerja swasta turun 32.000 (estimasi +51 ribu) pada bulan September dibandingkan dengan revisi -3 ribu pada bulan Agustus, menurut ADP Research Institute dan Stanford Digital Economy Lab.
Estimasi berkisar +25 ribu hingga +80 ribu, menurut 28 ekonom. Lapangan kerja di sektor produksi barang turun 3.000. Lapangan kerja di sektor jasa turun 28.000. (alg)
Sumber: Bloomberg